Langsung ke konten utama

Postingan

Semalam Mimpi Beli Rumah, Kira-kira Apa Artinya yaa?

 Sebagian orang meyakini mimpi merupakan pertanda, sebagian lagi mengabaikannya dan menganggapnya sebagai bunga tidur yang merupakan refleksi dari pikirannya. Bagi Anda yang bijak, akan menyikapinya sebagai motivasi untuk bisa mewujudkan mimpi tersebut. Setuju, kan? Pada umumnya, bila Anda bermimpi membeli rumah pada saat Anda tidur, ini bisa diterjemahkan sebagai berikut: Pertanda Baik Mimpi membeli rumah bisa menjadi satu pertanda bahwa akan terjadi hal-hal yang baik dalam hidup Anda dan itu dapat membuat perasaan tenteram dan aman di dalam diri Anda. Kelancaran Rezeki Jika Anda membeli rumah dalam mimpi tersebut dengan menggunakan uang sendiri (bukan hasil pinjam atau merupakan pemberian orang), hal ini semakin bagus. Anda yang bermimpi hal tersebut akan mendapatkan kelancaran rezeki yang datangnya dari berbagai sisi. Perubahan Drastis Yuk, lebih spesifik lagi. Jika rumah yang Anda beli di dalam mimpi adalah rumah yang warnanya dominan putih, ini menggambarkan bahwa akan terjadi per
Postingan terbaru

Maksimalkan Ruangan dengan Penggunaa Furniture Lemari Bawah Tangga

 Untuk membuat hunian lebih rapi dan tertata, penggunaan lemari menjadi salah satu solusi yang bisa dipilih. Selain bisa menyimpan banyak barang, kehadirannya juga bisa menjadi bagian dari dekorasi dari hunian Anda. Namun, jika ruang di rumah Anda tidak begitu luas, menghadirkan lemari sebagai furnitur tambahan di rumah membuat Anda harus berpikir dua kali. Untuk menyiasatinya, alih-alih membeli lemari baru, Anda dapat membuat lemari bawah tangga. Selain fungsional, lemari bawah tangga juga bisa menghemat ruang lebih banyak dibandingkan dengan harus menambah furnitur lagi. Bingung desain lemari bawah tangga seperti apa yang cocok dengan hunian rumah Anda? Simak inspirasinya berikut ini ya! 1. Lemari Bawah Tangga untuk Menyimpan Sepatu atau Baju Membuat area bawah tangga menjadi rak adalah solusi yang paling sering digunakan, karena bisa menjadi rak sepatu dan rak bawah tangga tambahan. Lebar tangga umumnya berukuran 90–100 cm. Ukuran atau kedalaman lemari di bawah tangga tidak selalu h

5 Material Backsplash Kitchen Set. Mana Yang Pas Untuk Dapur Anda?

Bicara tentang kitchen set, salah satu hal yang perlu diperhatikan selain top table adalah backsplash. Backsplash merupakan bagian dinding yang berhadapan langsung dengan meja dapur, tepatnya berada di tengah antara kabinet atas dan bawah. Bagian ini rentan terhadap percikan minyak, bahan makanan, atau noda lainnya. Agar dapur tetap terlihat bersih dan rapih diperlukan pelapis dinding. Pelapis dinding atau yang biasa disebut backsplash ini memiliki beragam material atau bahan yang bisa digunakan. Yuk kenali dulu apa material backsplash yang tepat untuk dapur Anda. 1. Plat Stainless Steel Bagi Anda yang tidak punya banyak waktu untuk membersihkan ruangan tapi ingin tetap terlihat mewah, tak ada salahnya memilih backsplash dengan plat stainless steel. Untuk membersihkannya cukup gunakan lap basah atau cuci dengan cairan deterjen. Hanya saja, plat stainless steel perlu perhatian khusus agar terhindar dari zat-zat yang menyebabkan korosi seperti makanan yang mengandung asam, karena dapat m

4 Desain Tempat Tidur Tingkat ini Bikin Kamar Menjadi Luas!

Anda memiliki 2 anak remaja yang sudah beranjak dewasa, namun hanya memiliki 1 kamar untuk anak? Atau ingin mensiasati kamar yang sempit? Saatnya mengganti furniture dengan ranjang tingkat! Ranjang tingkat biasanya digunakan oleh anak-anak. Meski demikian, penggunaan bunk bed semakin meluas dan orang dewasa pun bisa memakainya. Misalnya, untuk asrama atau penginapan dengan konsep roomate. Meski jadi solusi untuk keterbatasan ruang, tetapi menata ranjang susun dalam ruangan bisa jadi tricky. Beberapa tips berikut ini dapat membantu mengoptimalkan ruangan Anda! 1. Usahakan ranjang tingkat dipasang dan menempel pada salah satu dinding kamar. Pemasangan ranjang tingkat di salah satu dinding melonggarkan area lain dalam kamar sehingga dapat digunakan untuk menaruh furniture lain seperti lemari. Sebaiknya ranjang tingkat tidak ditaruh dekat jendela demi alasan keamanan. Lagi pula, jika jendela tertutupi furniture mengesankan ruangan lebih sempit. 2. Kedua, buat tempat penyimpana

5 Solusi Kitchen Set Tahan dari Serangan Rayap

Sebelum mengetahui bagaimana solusi agar kitchen set bisa tahan terhadap rayap, maka Anda harus tahu dulu bagaimana perilaku rayap. Rayap biasa bersarang secara bergerombol dan memakan kayu perabot ataupun rumah. Rayap biasa hidup di tempat yang gelap dan lembab serta dengan suhu hangat sehingga kitchen set adalah lokasi tepat untuk mereka. Solusi Kitchen Set Anti Rayap 1. Lakukan Pengendalian Rayap Jika bahan yang dipilih kayu solid, pengendaliannya adalah dengan mengoleskan bahan alami seperti oli, solar, air sabun, air cucian beras, dan kapur barus. Anda juga bisa menggunakan bahan kimia jika diperlukan. Hubungi tenaga ahli untuk memastikan rumah dan tempat pemasangan kitchen set bersih dari kemungkinan munculnya rayap. Misalnya melakukan penyemprotan bahan kimia tertentu. Pengendalian hama sebelum memasang kitchen set akan memengurangi serangan. 2. Pemilihan Bahan Pemilihan bahan menjadi salah satu hal penting yang harus dipertimbangkan. Bahan yang disarank

Jangan Salah Pilih! Begini Cara Memilih Wedding Photographer yang Baik

Semua orang pasti ingin mengabadikan setiap momen berharga dalam hidupnya, terutama saat pesta pernikahan. Untuk itu, Anda harus mulai mencari vendor foto dari jauh-jauh hari. Mencari vendor foto pernikahan memang tidaklah sulit, tapi menemukan yang sesuai dengan karakter dan gaya foto Anda dibutuhkan ketelitian untuk mendapatkan hasil album foto yang diimpikan. Lalu bagaimana cara memilih wedding photographer yang berkualitas? Dilansir dari Photomotion Indonesia , kami sudah merangkumnya untuk Anda. 1. Tentukan Style Foto Favorit Tidak semua fotografer memiliki style yang sama. Pemilihan style foto juga bisa disesuaikan dengan tema dekorasi pernikahan Anda. Jika bingung untuk menentukannya, Anda bisa mencari inspirasi melalui Instagram atau Pinterest. Setelah memiliki beberapa rekomendasi foto yang cocok, mulailah fokus mencari beberapa vendor fotografer dan atur jadwal wawancara. 2. Lakukan Wawancara Secara Langsung Anda bisa menghubunginya terlebih dahulu melalui telepon

Cara Mencuci Clodi Pertama Kali

Saat ini penggunaan clodi di Indonesia semakin ramai peminatnya, hal itu disebabkan penggunaan clodi lebih hemat, dan lebih ramah lingkungan. Bagi bunda yang baru pertama kali membeli clodi, berikut ini cara mencuci clodi untuk pertama kalinya. Mencuci Clodi  Sebelum Memakai Clodi Baru (Pre-Wash) Pre-wash adalah cara mencuci clodi / popok kain yang dilakukan berulang kali sebelum dipakai untuk pertama kalinya. Hal ini bertujuan mendapat daya serap maksimal serta membersihkan popok clodi dari zat-zat yang menempel saat proses produksi. Mencuci Rutinitas Harian (Regular Wash Routine) 1. Membersihkan Kotoran (Flush solids) Siram dan buang kotoran (poop) kedalam toilet. Cuci popok clodi minikinizz setiap hari secara terpisah dengan pakaian dan jangan menumpuk popok kotor lebih dari 2 hari (48 jam), terutama jika cuaca dingin dan lembab karena dapat merusak natural fiber dan jamur akan tumbuh (sulit hilang). 2. Mencuci clodi dengan tangan Rendam clodi yang sudah dibers